Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Inspeksi tumor pa*yudara pada saat bergerak

Inspeksi tumor pa*yudara pada saat bergerak  - Penderita disuruh mengangkat kedua lengan ke samping kepalanya. Perhatikan perubahan-perubahan yang timbul pada saat gerakan itu berlangsung, misalnya retraksi kulit di atas tumor. Suruh penderita itu kemudian menegangkan m. pectoralis, dengan jalan menyuruh ia menaruh kedua tangannya di pinggang dan kemudian menekankannya.
Dengan cara demikian kadang-kadang bisa tampak jelas ada tidaknya retraksi kulit. Hal yang serupa akan menampak pula bilamana penderita disuruh sedikit membungkukkan badannya dengan kedua lengannya lurus ke depan dan kepala menengadah, dengan ujung-ujung jari penderita bersandar kepada kedua tangan pemeriksa.